Kata -kata ini adalah nasehat dari seorang ibu ke anaknya. Singkat cerita, aku bertemu dengan si ibu di satu tempat yang terletak di luar pulau Sumatera. Saat itu aku melamar kerja ke sebuah harian.
Nah, apa yang jadi isi nasehat ke anaknya itu, dia ceritakan lagi kepadaku. Aku tidak menyebut suku ya. Khawatir jadi bias.